Spesifikasi Box Pendingin / Cooler Box Fiberglass Murah
Cool Box berfungsi untuk menyimpan es agar es tetap dingin. pada aplikasi nya biasanya coolbox untuk menyimpan minuman/makanan serta ikan agar tetap dingin. cool box fiberglass sangat kuat serta dapat diproduksi dengan kapasitas custom. Dengan double wall dimana tengah dinding di lapisi foam agar suhu dingin didalam cool box fiberglass tidak keluar sehingga suhu dingin di dalam cool box terjaga.
KEUNGGULAN FIBERGLASS
- Material Fiberglass sangat kuat
- Tahan terhadap cuaca dan bahan kimia
- Tahan terhadap korosi dan abrasi
- Mempunyai rasio kekuatan-berat yang sangat baik
- Mudah dibentuk menjadi bentuk apapun sesuai moulding/cetakan yang diinginkan
- Perawatan mudah
- Mempunyai cost yang reasonable
Cooler Box